Struktur organisasi
Kepala Sekolah
Julius Gunawan
Waka.Sek. Kesiswaan/Sarpras
Agustinus Untung Puspito
Waka.Sek. Kurikulum/Humas
Adrianus Kusuma Sanjaya
Komite Sekolah
Flaviana Pudyaningrum
Tata Usaha
Yaskur.
Koordinator BK
Inndhitya Murti.
Koordinator Ekstra
Agustinus Untung Puspito
Koordinator Komunitas Belajar
Korri Juita
Koordinator Laboratorium
Anandowa Amadjihono.
Koordinator Perpustakaan
Lilia Citra Setiawati
Koordinator UKS
Veronica Hesti N
Koordinator SRA
Ardhianto
Koordinator OSIS
AN. Murgiyanti
Koordinator Komputer
Paryadi
Koordinator Pastoral
Edy Setiawan
Struktur Organisasi
Peranan dan Fungsi
Di dalam sebuah sekolah tentu memiliki gambaran tugas yang disederhanakan dalam sebuah struktur organisasi sekolah
-
Kepala Sekolah
Kepala Sekolah memiliki fungsi sebagai: · Edukator yaitu melaksanakan program KBM dengan efektif sekaligus efisien. · Administrator yaitu memiliki tugas menjalankan setiap administrasi sekolah. · Supervisor yaitu ikut menjadi supervisi dalam setiap kegiatan sekolah. · Inovator yaitu melakukan sebuah perubahan agar tercipta lingkungan sekolah yang kondusif. · Motivator yaitu memberi pengarahan sekaligus pemberi semangat untuk bawahannya.
*** -
Wakil Kepala Sekolah
Wakil Kepala Sekolah di dalam struktur organisasi sekolah memiliki peran membantu tugas dari Kepala Sekolah dalam bidang:
Penyusunan perencaan kegiatan atau program Pengorganisasian Ketenagakerjaan Pengawasan Penilaian Identifikasi serta pengolahan data Penyusunan berbagai laporan Kurikulum Kesiswaan Sarana dan prasarana Hubungan dengan masyarakat -
Komite/Tata Usaha
Komite Sekolah dan Tata Usaha berperan mendukung peningkatan mutu pelayanan dalam kemasyarakaktan terhadap masukan, pertimbangan dan rekomendasi kepada satuan Pendidikan
Mendorong orang tua dan masyarakat berpartisipasi dalam pendidikan guna mendukung peningkatan mutu dalam pelayanan administrasi, menghimpun, mencatat, mengelola, menggandakan, mengirim dan menyimpan -
Koordinator Bidang
Koordinator dalam manajemen adalah seseorang yang bertanggung jawab untuk mengkoordinasikan berbagai kegiatan agar tidak terjadi kekacauan, percekcokan, dan kekosongan kegiatan. Tugas dan tanggung jawab seorang koordinator meliputi:
Mengarahkan dan menyatukan semua tindakan serta pemikiran ke arah tercapainya sasaran perusahaan. Menjuruskan keterampilan spesialis ke arah sasaran perusahaan. Menghindari kekosongan dan tumpang tindih pekerjaan. Menghindari kekacauan dan penyimpangan tugas dari sasaran. Koordinator juga dapat bertanggung jawab dalam perencanaan, pelaksanaan, monitor, evaluasi, dan pelaporan kegiatan penelitian
Bukti
Hasil Kegiatan Kami
Macam-macam kegiatan yang sudah berlangsung.
Ekstrakulikuler
Sekolah Kami
Bermain bola basket, pemain dituntut untuk menggiring, mengoper, memantulkan, serta mencetak bola. Olahraga ini melibatkan pergerakan tubuh yang cepat untuk menyerang dan bertahan
Bola Basket
&Permainan voli merupakan aktivitas menendang atau memukul bola sebelum jatuh menyentuh tanah atau lapangan
Bola Voly
Memberikan keterampilan pada siswa yang mempunyai kelebihan minat dan bakat dalam bidang Teknologi dan Komunikasi
Komputer
Desain dan CodingKegiatan untuk membantu siswa dalam mengembangkan kreatifitas dan bakat dalam bidang berbagai musik.
Musik
Kolintang dan UmumUntuk menyalurkan minat, bakat dan kreatifitas dalam mengembangkan potensi peserta didik dalam bidang Modern Dance
Modern Dance
Seni Tari GabunganIlmu beladiri untuk membentuk karakter percaya diri dalam membentuk sikap peduli sosial, kerja keras, dan disiplin
Seni Beladiri
TaekwondoMemberikan bentuk gagasan atau ide mengenai sistem, proses, cara kerja, konstruksi, diagram dan rangkaian pentunjuk teknis untuk penyampian informasi.
Gambar Teknik
Desain instruksi acuan konstruksiMenumbuhkan peserta didik yang sportif dan energik diharapkan menjadikan wadah utnk penyaluran bakat siswa
Badminton
BulutangkisPhone
(021) 46836922Mobile
+62 81293964834Copyright © 2022 EduWell Co., Ltd. All Rights Reserved.
Design: TemplateMo